Membuat partisi windows di sistem partisi The GUID Partition Table (GPT)

, , a Comment
Sony Vaio T Series

Sekedar untuk di pahami, apabila anda memiliki laptop/netbook yang memiliki platform partisi  The GUID Partition Table (GPT) yang biasanya tersemat di hardisk SSD, berhati-hatilah ketika anda ingin membuat partisi dari laptop yang memiliki system operasi genuine, bawaan dari vendor laptop. 
Pilihlah program partisi yang sudah support GPT dengan hardisk SSD, karena tidak semua program partisi berjalan di platform tersebut.
Pengalaman saya, beberapa laptop (maaf sebut merk) Sony Vaio tidak bisa di partisi secara langsung, maka saran saya, carilah informasi lebih detail sebelum anda membuat partisi untuk membagi system yang biasa hanya satu partisi, drive C saja, 
Untuk lebih detail, silahkan anda baca artikel saya sebelumnya agar anda lebih paham tentang apa itu The GUID Partition Table (GPT) dan hardisk Solid State Drive (SSD).
Bisa juga anda mencoba software yang satu ini Paragon GPT Loader, kalau tidak sanggup beli software resminya, silahkan cari di mbah google untuk jalan lainnya.
Disampaikan di situs resminya :
Paragon GPT Loader includes a special system driver and a utility for initializing ultra high capacity drives. The driver adds support for GPT (GUID Partition Table) disks, while the utility initializes modern 2.2TB+ drives ready for use. (Paragon).

Selamat mencoba....
Mohon Maaf, untuk copy paste silahkan sertakan link aslinya atau silahkan modifikasi dengan tulisan anda sendiri. Saya harap anda bisa menghargai ide sesama blogger. Terima Kasih.
Tinta F1
0 Comment :
Membuat partisi windows di sistem partisi The GUID Partition Table (GPT)